Minggu, 03 November 2013

Syarat-Syarat Pemutih Wajah yang Aman Digunakan

Syarat-Syarat Pemutih Wajah yang Aman Digunakan – Saat ini telah banyak produk pemutih wajah yang berupa cream maupun lotion yang dijual bebas di pasaran, baik pasar dalam negeri ataupun luar negeri. Tetapi apakah semua pemutih wajah tersebut aman dan tidak memiliki efek samping yang berbahaya jika digunakan oleh konsumen. Mengingat ada sebagian produsen yang sengaja mencampurkan zat-zat kimia berbahaya seperti merkuri dan hidrokuinon ke dalam bahan pemutih dengan tujuan agar lebih cepat dalam memutihkan kulit wajah. Padahal bahan-bahan tersebut dapat menyebabkan timbulnya penyakit yang berbahaya seperti kerusakan sel kulit, gangguan ginjal, kanker kulit, dll. Oleh sebab itu, sebaiknya konsumen harus lebih berhati-hati dalam memilih produk pemutih wajah agar tidak menjadi korban keganasan pemutih yang berbahaya.

Sebelum memilih dan membeli pemutih wajah, konsumen sebaiknya perlu mengetahui syarat-syarat pemutih wajah yang aman dan baik digunakan. Berikut ini beberapa syarat yang harus diperhatikan:
1.    Mempunyai nomor izin BPOM RI
2.    Telah terdaftar di situs resmi BPOM (www.pom.go.id)
3.    Mendapat rekomendasi dari dokter
4.    Terbuat dari bahan alami dan tidak mengandung zat kimia berbahaya seperti merkuri dan hidrokuinon
5.    Memiliki bahan komposisi yang jelas agar diketahui konsumen
6.    Ada tanggal kadaluarsa

Salah satu pemutih wajah yang telah memenuhi semua persyaratan di atas adalah Cream Yashodara. Untuk informasi selengkapnya, silakan klik di sini. Selain Cream Yashodara, ada juga merk pemutih lain yang juga sangat bagus yaitu Pemutih Wajah Thai. Paket Pemutih Wajah Thai terdiri dari Cream Pemutih Wajah Thai dan Sabun Beras Susu Thai yang berfungsi untuk memutihkan wajah dan badan, menghilangkan flek hitam, menghilangkan jerawat dan bekas jerawat, menghaluskan kulit, dll. Untuk pemesanan Paket Pemutih Wajah Thai, silakan klik di sini.